Melanjutkan kegiatan Ke-2 pada Pelatihan Internal Auditor Sistem Manajemen Anti Penyuapan SNI ISO 37001 : 2016 dengan PT. PP Presisi. Pada hari ke-2 memasuki kegiatan inti pelatihan, dimana pada hari kedua peserta melakukan simulasi kegiatan sebagai auditor. Dalam kegiatan tersebut, di bentuk menjadi 4 kelompok dan masing-masing peserta bermain peran ada yang menjadi Auditor dan menjadi Auditee.
Penerapan ilmu yang mereka dapatkan pada hari ke-1 dan hari ke-2 di tampilkan pada kegiatan simulasi yang di lakukan setiap peserta. Setiap kelompok akan mempresentasikan setiap hasil audit dari kelompok masing. Simulasi ini diharapakan agar internal auditor PT. PP Presisi memahami akan materi yang telah di sampaikan. Sebagai penutup agenda, Mutu Institute memberikan reward kepada peserta terbaik yang dilihat dari hasil post test dari setiap peserta.
Mutu Institute siap membantu dan berkolaborasi untuk menyukseskan penerapan semangat anti suap di Organisasi anda. Segera hubungi kami melalui info@mutuinstitute.com.
Contact us :
Scan QR CODE Berikut atau klik link dibawah ini:
📞0819-1880-0012 :